Tagged Under: ,

Mengambil Nilai URL yang Sedang Aktif dengan PHP

Share
Assalamu'alaikum ...



URL merupakan singkatan dari Uniform Resource Locator, yaitu sebuah rangkaian karakter menurut suatu format standar tertentu, yang digunakan untuk menunjukkan alamat suatu sumber seperti dokumen dan gambar di Internet. [Sumur]

Dalam pembuatan aplikasi berbasis web tidak bisa dipungkiri alamat url sangat berpengaruh dalam pengalokasian/pengalamatan suatu sistem. Nah, pada beberapa kasus saya diharuskan untuk mengambil nilai dari URL yang sedang aktif untuk diproses.

Langkah dan script yang digunakan untuk mengambil nilai url yang sedang aktif cukup mudah, berikut script nya ..

 apache_getenv("REQUEST_URI")

cukup singkat bukan ? ya, script singkat diatas berfungsi untuk mengambil nilai url yang sedang aktif pada jendela browser kita. Implementasi kedalam sistemnya seperti ini ..

<?php
  
          $url_Aktif = apache_getenv("REQUEST_URI");
          echo $url_Aktif;
          ?>

Bagaimana ? cukup mudah bukan.. Selamat mencoba dan CMIIW ...

1 comments: